Film animasi yang berdurai 100 menit ini, bagi saya sangat lucu. Dari awal hingga akhir film, pola tingkah si Juki benar – benar takjub. Dari beraneka ragam jenis teman – teman si Juki, Makanan kesukaan si Juki yang dijadikan untuk penyelamat bumi, sampai keluarga Juki yang super unik. Benar – benar film yang sangat sayang jika dilewatkan gitu saja. Nah, bagi sahabat fames.id yang belum pada nonton dan penasaran mendingan segera nonton, jangan sampai ketinggalan. Asli seru dan kocak nih film.
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!